Kitab Jitabsara

Selasa, 03 April 2012


Dalam pewayanganJawa dikenal adanya sebuah kitab yang tidak terdapat dalam versi Mahabharata. Kitab tersebut bernama Jitabsara berisi tentang urutan siapa saja yang akan menjadi korban dalam perang Baratayuda. kitab ini ditulis oleh Batara Penyarikan, atas perintah Batara Guru, raja kahyangan.
Kresna raja Kerajaan Dwarawati yang menjadi penasihat pihak Pandawa berhasil mencuri kitab tersebut dengan menyamar sebagai seekor lebah putih. Namun, sebagai seorang ksatria, ia tidak mengambilnya begitu saja. Batara Guru merelakan kitab Jitabsara menjadi milik Kresna, asalkan ia selalu menjaga kerahasiaan isinya, serta menukarnya dengan Kembang wijayakusuma, yaitu bunga pusaka milik Kresna yang bisa digunakan untuk menghidupkan orang mati. Kresna menyanggupinya. Sejak saat itu Kresna kehilangan kemampuannya untuk menghidupkan orang mati, namun ia mengetahui dengan pasti siapa saja yang akan gugur di dalam Baratayuda sesuai isi Jitabsara yang telah ditakdirkan dewata.

1 komentar:

Blog27999 mengatakan...

Do you understand there's a 12 word sentence you can tell your crush... that will trigger intense emotions of love and impulsive attractiveness to you buried within his chest?

That's because hidden in these 12 words is a "secret signal" that fuels a man's instinct to love, cherish and care for you with his entire heart...

12 Words Will Trigger A Man's Desire Response

This instinct is so built-in to a man's mind that it will drive him to try harder than ever before to build your relationship stronger.

In fact, fueling this mighty instinct is so binding to having the best possible relationship with your man that as soon as you send your man one of these "Secret Signals"...

...You will instantly notice him expose his soul and mind to you in a way he's never experienced before and he will recognize you as the one and only woman in the galaxy who has ever truly appealed to him.

Posting Komentar

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.